Lumen adalah Micro-framework yang diciptakan pengembang Laravel untuk mengakomodasi kebutuhan developer yang ingin membuat aplikasi dalam skala lebih kecil dari Laravel. Karena banyak library yang dihilangkan dalam bundle source code, Lumen bisa dijadikan framework untuk membuat REST API.
Deskripsi
Tutorial ini melanjutkan project dari tutorial sebelum nya dengan nama ‘PHP Lumen
Authorization'. Pada tutorial ini kita akan menambahkan fitur relationship antara model (tabel).
Tujuan praktek ini adalah untuk:
1. Memahami konsep relationship
2. Mampu implementasi fitur relationship
Prasyarat
Harus menyelesaikan dulu modul dengan judul ‘PHP Lumen Authorization’.
Endpoint Untuk Public User
Untuk public user bisa melakukan Read All dan Read Detail. Untuk mengakomodir kebutuhan
ini kita akan membuat routes dan controller baru.
Deskripsi
Tutorial ini melanjutkan project dari tutorial sebelum nya dengan nama ‘PHP Lumen
Authorization'. Pada tutorial ini kita akan menambahkan fitur relationship antara model (tabel).
Tujuan praktek ini adalah untuk:
1. Memahami konsep relationship
2. Mampu implementasi fitur relationship
Prasyarat
Harus menyelesaikan dulu modul dengan judul ‘PHP Lumen Authorization’.
Endpoint Untuk Public User
Untuk public user bisa melakukan Read All dan Read Detail. Untuk mengakomodir kebutuhan
ini kita akan membuat routes dan controller baru.
Menambahkan Fungsi Public Read
Untuk menambahkan fungsi public read all, mari kita ikuti langkah-langkah berikut ini:
1. Buka file routes/web.php, tambahkan code ini:
2. Buat file controller baru dengan nama
app/Http/Controllers/PublicController/PostsController.php, kemudian tambahkan code
ini:
3. Buka file app/Models/Post.php, tambahkan code ini sebelum penutup Class:
4. Buka file app/Models/User.php, tambahkan code ini sebelum penutup Class:
5. Buka url http://localhost:8000/public/posts?page=1 di postman:
6. Buka url http://localhost:8000/public/post/2 di postman:
7. Selesai.
0 komentar:
Posting Komentar